Jumat, 27 Februari 2015

Cara Menghilangkan Panu Dengan Bahan Alami

Cara Menghilangkan Panu Dengan Bahan Alami - Pastinya setiap orang menginginkan kulit yang bersih dan sehat, namun apa jadinya jika kulit tiba-tiba dijangkiti oleh penyakit kulit seperti panu? Panu adalah penyakit kulit yang memiliki bentuk tidak beraturan dan juga memiliki warna putih atau sedikit kemerah-merahan serta bentuk yang kasar. Panu disebabkan karena tumbuhnya jamur pada kulit, hal ini disebabkan karena kulit yang lembab, berminyak dan kotor yang membuat jamur mudah tumbuh pada kulit anda. Panu bisa tumbuh dimana saja, namun akan menjadi sebuah ketakutan yang luar biasa apabila jamur tumbuh di kulit wajah, tentu saja hal ini akan sangat mengganggu dan membuat rasa percaya diri hilang. Namun jangan khawatir ada cara menghilangkan panu dengan bahan alami, berikut caranya:

Cara Menghilangkan Panu Dengan Bahan Alami


Menggunakan Bawang Putih
Bawang putih memiliki banyak khasiat untuk kesehatan diantaranya untuk menyembuhkan penyakit flu, demam, dan lain-lain. Namun bawang putih juga ternyata ampuh untuk menghilangkan panu pada kulit. Karena bawang putih memiliki senyawa antibakteri yang berfungsi untuk melawan kuman pada kulit. Caranya sangat mudah, yaitu anda hanya perlu mengoleskan irisan bawang putih pada kulit anda yang terkena panu secara rutin sampai panu dapat mengelupas dengan sendirinya.

Menggunakan Madu
Madu juga memiliki banyak vitamin C dan antibody yang baik untuk penyembuhan kulit. Caranya sangat mudah, yaitu hanya dengan mengoleskan madu sebagai masker kepada kulit tubuh anda yang terdapat panu, lakukan hal ini secara rutin setiap hari, maka panu pada kulit anda akan cepat mengelupas dan hilang.

Menggunakan Minyak Zaitun
Minyak zaitun juga memiliki banyak nutrisi yang baik untuk penyembuhan penyakit kulit termasuk panu. Caranya sama dengan menggunakan madu yaitu cukup mengoleskan minyak zaitun pada kulit anda yang berpanu, lakukan secara rutin sampai panu menghilang.

Menggunakan Belimbing
Buah belimbing juga sangat ampuh untuk menghilangkan panu, caranya mudah, anda hanya perlu menghaluskan belimbing menggunakan blender, lalu oleskan pada kulit anda yang terdapat panu, setelah itu tunggu sampai kering, dan bilas dengan air putih, lakukan secara rutin.

Itulah beberapa cara menghilangkan panu dengan bahan alami yang mudah didapat. Lakukan dengan rutin sampai panu mengelupas dan menghilang dengan sempurna.

Rabu, 25 Februari 2015

Penyakit Ambeien Menurut Ustadz Danu Serta Cara Mengobati Ambeien


ustad danu

Penyakit Ambeien Menurut Ustadz Danu - Kita semua pastinya sudah tau tentang siapa sih Ustad Danu ini. Pria yang bernama lengkap Ir. Djoko Ismanu Herlambang memang ahli dalam melakukan analisa sebuah penyakit yang disebabkan karena tingkahlaku dari manusia dan cara mengobati penyakit tersebut. Beliau memiliki keahlian tersebut dimulai dari penelitianya yang mengkaji hubungan penyakit dengan perilaku manusia.

Nah pada kali ini akan saya tuliskan artikel mengenai penyebab ambien menurut pandangan dari ustad danu. Tentu saja penyebab dari penyakit ambeien ini akan sangat berbeda antara di lihat dari sudut pandang medis dengan sudut pandang dari ustad Danu. Bila dari pandangan medis, yang menjadikan seseorang terkena ambeien dikarenakan dia terlalu sering duduk dalam jangka waktu yang lama, sedangkan menurut ustadz Danu .... ??? Sebaiknya anda baca artikel ini hingga selesai agar anda mendapatkan jawabanya.

 Ir. Djoko Ismanu atau lebih dikenal dengan julukan Ustadz Danu ini mempunyai pandangan tersendiri dari seseorang kenapa bisa terkena yang namanya ambien. Menurut beliau terkenanya seseorang akan ambien disebabkan karena orang tersebut sering kali menahan emosi setiap ada masalah yang dijumpai, masalah yang ditemui bisa dengan keluarga, suami, anak, orang tua, kerabat atau siapa sajalah. Ketika ada masalah biasanya orang tersebut hanya diam, namun didalam diamnya itu menyimpan emosi yang luar biasa tinggi, setelah diam beberapa saat dia baru melaupakan semua emosinya.

Keadaan itu terus berlangsung selama bertahun - tahun hingga akhirnya dia di peringatkan oleh Allah dengan diberikan sedikit penyakit berupa ambien. Allah sendiri telah berfirman mengenai hubungan antara penyekit manusia dengan perilakunya dalam surat  Asy Syuura dalam ayat ke 30 yang berbunyi



ARTINYA : Dan apa saja musibah yang menimpa kamu maka adalah disebabkan oleh perbuatan tanganmu sendiri, dan Allah memaafkan sebagian besar (dari kesalahan-kesalahanmu).



CARA MENYEMBUHKAN PENYAKIT AMBEIEN


Allah SWT memang maha adil pada setiap masalah pastilah diberikan solusinya, pada setiap penyakit pastilah ada pula obatnya. Maka artinya bila ada penyakit ambeien pasti ada tersedia juga yang namanya obat ambien paling mujarab yang mampu menyembuhkan manusia dari yang namanya ambeien.

Bila anda ingin sembuh dari yang namanya ambeien, berikut ini adalah obat ambien yang diberikan oleh ustadz Danu. Beliau memberikan tips dan doa yang Insya Allah benar - benar mampu digunakan untuk meyembuhkan ambeien. Berikut ini Tipsnya :

  1. Memohon Ampun Kepada Allah
  2. Meminta Maaf kepada orang yang telah di sakiti karena emosi yang terlampiaskan
  3. Merubah sikap agar tidak mudah emosian
  4. Kalau ada masalah selesaikan dengan kepala dingin
itulah bahasan dari saya mengenai penyakit ambeien serta obat ambeien mujarab untuk menyembuhkan ambeien. Bila dirasa artikel ini sangat berguna, jangan lupa bagikan artikel ini. Trimakasih.



Selasa, 24 Februari 2015

Panduan Menu Diet Paleo Untuk Mencapai Berat Badan Ideal

Diet paleo merupakan salah satu diet dari zaman primitif namun terbukti efektif untuk menurunkan berat badan dan membuat tubuh tetap sehat. Prinsip dari diet paleo adalah back to nature, yaitu kembali ke alam. Kita boleh makan apa saja yang disediakan oleh alam dan harus menghindari makanan olahan seperti fastfood dan junkfood.

Menu Diet Paleo

diet paleo

Makanan cepat saji memang lebih enak, namun dapat memicu berbagai macam gangguan kesehatan seperti obesitas, perut buncit dan berbagai macam penyakit lainnya.

Mungkin inilah yang menyebabkan manusia jaman dulu lebih sehat, kuat dan tidak mudah terserang penyakit. Karena makanan jaman dulu masih alami dan belum terkontaminasi oleh bahan-bahan yang tidak sehat.

Makanan yang Dianjurkan Dalam Diet Paleo

  • Buah dan sayuran organik, yang belum tercampur dengan bahan kimia.
  • Biji-bijian
  • Umbi
  • Daging
  • Telur
  • Ikan

Makanan yang Harus Dihindari Dalam Diet Paleo

  • Tidak mengkonsumsi nasi.
  • Kurangi konsumsi gula, garam, dan lemak.

Hal-hal yang Dilakukan Dalam Diet Paleo

Makan secukupnya (dalam porsi yang cukup), perbanyak minum air dan tidak harus berburu seperti manusia purba. Anda dapat menjaga kebugaran tubuh dengan berolahraga atau melakukan aktivitas fisik.

Contoh Menu Makan Siang Diet Paleo

Meskipun semua makanan dari alam, bukan berarti Anda tidak mengolahnya. Sebaiknya pilih menu makanan yang mengandung sumber nutrisi tinggi. Berikut ini contoh menu diet paleo telur orak-arik sayuran dan cara membuatnya:

Bahan:
  • 1 telur ayam kampung
  • 1 sdt minyak
  • Buncis dan wortel yang sudah di potong sesuai selera
  • Garam secukupnya
  • Harus tanpa gula

Cara Memasak:
  • Panaskan wajan dan minyak.
  • Campur telur, sayuran, garam yang telah dipotong-potong ke dalam wadah terlebih dahulu.
  • Masukkan campuran telur dan tumis, masak + 3 menit.
  • Sajikan tanpa nasi.

Manfaat Diet Paleo

    • Dapat menurunkan berat badan dengan mudah.
    • Selain dapat menurunkan berat badan, diet paleo juga dapat menjaga kebugaran tubuh karena kita juga dituntut untuk selalu aktif bergerak.
    • Dapat membentuk postur tubuh jika dibarengi dengan olahraga yang tepat.

    Kekurangan Diet Paleo

    • Tubuh akan kekurangan kalsium karena tidak mengkonsumsi susu, kacang-kacangan dan gandum.
    • Tubuh akan mengalami kelebihan protein.
    • Jika mengkonsumsi ikan laut dalam keadaan mentah dapat beresiko terkena limbah seperti merkuri dari pencemaran air laut.
    • Harus menyesuaikan diri dengan tidak mengkonsumsi nasi dan menggantinya dengan protein dan lemak baik.

    Inti dari diet paleo adalah diet yang menghindari nasi. Jadi bagi Anda yang sudah terbiasa menggunakan nasi sebagai makanan pokok dan tidak bisa meninggalkannya, maka bisa mencoba metode diet lain seperti diet mayo atau diet food combining.

    Senin, 23 Februari 2015

    Obat Pelangsing Badan Alami,Mujarab dan Paling Ampuh


    Obat Pelangsing Badan

    Pada era yang serba modern ini apakah anda masih menerapkan metode diet yang terbilang ribet hanya untuk menurunkan berat badan ?? Saatnya anda meninggalkan kebiasaan tersebut, karena sekarang obat pelangsing Tomato Slimming capsule telah hadir di tengah - tengah kita untuk membantu siapapun yang ini menurunkan berat badan dalam waktu singkat.

    Tommato Slimming Capsule merupakan obat pelangsing badan yang terbuat dari buah tomat merah yang tentunya masih segar dan layak untuk dikonsumsi. Bila anda selama ini mengenal buah tomat hanya baik untuk mata, nyatanya sekarang buah tomat dapat diolah menjadi bahan dasar sebuah obat yang berugna untuk menguangi berat badan anda.

    Ditangan para ahli kesehatan dan kecantikan buah tomat ini diolah dengan erbagai cara dan berbagai macam hingga terciptalah seuah produk Obat Pelangsing Badan Mujarab bernama Tomato Slimming Capsule. Produk ini bekerja tidak seperti produk pelangsing yang lainya, bila produk pelangsing yang lain akan menimbulkan rasa mulas yang luar biasa serta diare. Namun pada Tomato Slimming capsule cara kerjanya adalah mengontrol nafsu makan anda serta membakar lemak berlebih dan mengeluarkanya melalui keringat.

    Karena hal itulah produk ini mendapat julukan sebagai obat pelangsing badan paling ampuh serta paling aman untuk digunakan dalam hal menurunkan berat badan. Bila anda tidak percaya, sebaiknya anda coba sendiri gunakan produk ini dan kemudian buktikan apakah julukan itu memang pantas disandang oleh Tomato Slimming Capsule.

    Harga obat Pelangsing Tomato tidaklah mahal, hanya Rp 160.000 saja untuk setiap 1 packnya. Hanya mas David saja yang jual obat pelangsing badan tomato slimming capsule dengan harga yang terangkau namun kualitas barang tetap No.1 alias original. Sangat berbahaya bila anda membelinya di orang lain, karena tidak menutup kemungkinan anda akan mendapatkan harga yang mahal namun kualitas barang tidak asli.




    HARGA OBAT TOMATO SLIMMING CAPSULE

    • Beli 1 : Rp 160.000
    •  Beli 2 : Rp 300.000 ( Hemat Rp 20.000 )
    •  Beli 3 GRATIS 1 : Rp 480.000 ( Hemat Rp 160.000 )


    PEMESANAN ATAU INFO LEBIH LENGKAP

    Telephone : 0813 8988 4833

    Pin bb : 2AC570B6



    WEBSITE RESMI :

    Cairan Obat Pemutih Gigi Alami

    Cairan Obat Pemutih Gigi Alami

    Cairan Obat Pemutih Gigi Alami - Masalah pada gigi yan berwarna kuning akan berdampak pada beberapa hal pada diri anda, seperti kurang percaya diri, malu tersenyum dan lainya. Namun sekarang tidaklah sulit untuk membersihkan gigi kuning, karena telah tersedia obat pemutih gigi yang sangat efektif serta sangat mujarab dalam hal memutihkan kembali gigi anda yang kuning itu.

    Ada beberapa penyebab gigi kuning diantaranya adalah anda sering mengkonsumsi minuman bersoda, sering merokok dan yang paling parah adalah seringnya anda tidak melakukan kegiatan rutin sikat gigi menjelang anda tidur malam. Maka dari itulah agar terhindar dari masalah yang namanya gigi kuning, sebaiknya anda sering melakukan sikat gigi 3x dalam sehari.

    Khusus untuk anda yang bermasalah dengan gigi kuning dan saat ini sedang pusing mencari solusinya, anda tidak perlu khawatir dan bingung lagi, cukup gunakan obat pemutih gigi alami yang bermerek White Care. Produk asli dari Eropa ini sudah sangat terkenal dan sangat dipercaya oleh masyarakat luas karena kehebatanya dalam membersihkan gigi anda,

    Produk White Care sendiri terbuat dari buah stroberi yang segar serta langsung diambil dari perkebunan stroberi. Tentunya anda sudah tau bila buah stroberi ini terdapat kandungan zat asam yang aman untuk gigi namun sangt ampuh untuk melunturkan noda kuning yang menempel dan membandel pada gigi anda.

    Bila anda tertarik serta berminat untuk membeli produk White Care, anda dapat menghubungi nomor handphone 0813 8988 4833 milik Mas David. Mas David jual obat pemutih gigi White Care yang original dan tentu saja dengan harga yang sangat terjangkau serta sangat ramah terhadap dompet anda. hehehehhehe. Anda bisa menghubunginya kapan saja, karena mas David siap 24 jam menerima sms atau telpone dari anda.


    HARGA OBAT WHITE CARE

    Rp 135.000 / botol



    PEMESANAN ATAU INFO LEBIH LANJUT

    Telephone : 0813 8988 4833

    Pin bb : 2AC570B6


    WEBSITE :

    http://obatherbalkosmetik.com

    Jumat, 20 Februari 2015

    Menu Diet Food Combining Untuk Menurunkan Berat Badan

    Menu diet food combining merupakan pilihan tepat untuk mengatur pola makan secara seimbang. Apakah Anda sudah mencoba mengurangi berbagai makanan namun berat badan juga belum turun? Hal tersebut bisa terjadi karena gangguan metabolisme di tubuh sehingga berat badan ideal susah didapatkan.

    Gangguan metabolisme tubuh biasanya disebabkan karena pola makan yang tidak sesuai dengan kerja alami sistem pencernaan. Jika kebanyakan program diet memaksa pencernaan menyesuaikan dengan aturannya, maka diet food combining terjadi sebaliknya. Diet food combining menawarkan pola makan yang sudah sesuai dengan kerja alami sistem pencernaan.

    Menu Diet Food Combining

    Menu Diet Food Combining
    copyright: happyherbivore.com

    Menurut metode diet food combining, jam makan terbaik adalah jam 12.00 sampai jam 20.00. Karena setelah lewat jam 20.00 merupakan fase penyerapan hingga pukul 04.00. Selanjutnya jam 04.00 hingga jam 12 merupakan fase pembuangan.

    Prinsip dari diet food combining adalah tidak mencampurkan konsumsi karbohidrat dan protein. Karena hal tersebut dapat membentuk sifat asam basa dan membuat berat sistem kerja pencernaan.  

    Contoh menu makanan yang dapat membentuk sifat asam basa adalah nasi dan rendang. Hal tersebut tidak serasi karena dapat meningkatkan keasaman tubuh. Pasangan ideal untuk karbohidrat maupun protein adalah sayuran.

    Contoh Menu Diet Food Combining

    Dalam seminggu, asupan makanan setidaknya terdiri dari 7 menu protein + sayuran, 7 menu zat pati + sayuran, dan 7 menu buah-buahan. Jadi dalam satu hari Anda mendapatkan komposisi dasar 1 menu protein + sayuran, 1 menu zat pati + sayuran, dan 1 menu buah-buahan. Berikut ini contoh menu diet food combining dalam sehari.

    Bangun tidur:
    1-2 gelas air putih campur air jeruk nipis/lemon (dari 1 buah jeruk nipis/lemon), tanpa gula

    Makan pagi (terpanjang dari pagi sampai pukul 12 siang):
    Aneka buah potong atau jus buah segar tanpa gula setiap dua jam sekali atau jika merasa lapar saja. Buah tersebut tidak termasuk nangka, durian, alpukat, pisang, dan buah yang masih mentah

    Makan siang (pukul 12 siang):
    • Ayam garing + sup kacang merah + rujak, atau
    • Tim ikan + sayur rebus + salad mentimun, atau
    • Bistik daging + salad Caesar

    Selingan sore (pukul 4 sore):
    • 1-2 buah pisang segar (tidak digoreng atau dimasak dengan cara apapun), atau
    • Setangkup kacang-kacangan (tidak digoreng, cukup disangrai saja), atau
    • 3/4 gelas susu kedelai, susu almond, atau yogurt polos + 1 sendok teh madu

    Makan malam (pukul 6 sore-7 malam):
    • Nasi + balado terung + kangkung + lalap mentah + sambal, atau
    • Nasi + tahu/tempe + sayur asem + lalap + sambal, atau
    • Pastel kentang + salad

    Catatan: Menu siang dan malam bisa bertukar tempat

    Dengan metode diet food combining, Anda dapat memaksimalkan kinerja pencernaan sehingga proses penyerapan gizi dapat berjalan maksimal dan pembuangan racun tubuh juga berjalan lancar. Tubuh lebih sehat, jarang terkena penyakit dan berat badan ideal bisa Anda dapatkan.

    Selasa, 17 Februari 2015

    Tips Menjaga Kesehatan Mata


    Tips Menjaga Kesehatan Mata


    Tips Menjaga Kesehatan Mata - Selamat sore semuanya, Apakah anda pernah alami permasalahan masalah kesehatan mata seperti mata cepat capek, mata pedih, mata gatal atau kabur waktu lihat satu object. Saat sebelum mengambil langkah ke kajian TIPS KESEHATAN MATA sebaiknya kita ketahui dahulu apakah pengertian dari mata. Mata adalah salah satu indra pada manusia yang berperan untuk lihat satu object, cobalah kita pikirkan bila mempunyai pandangan yg tidak baik yang pasti tak dapat nikmati keindahan yang ada di dunia ini.

    Mata yaitu suatu indra yang didapatkan pada kita seluruhnya oleh Tuhan untuk dipakai lihat apa yang ada di dunia ini. Dengan mata yang sehat jadi kesibukan serta profesi kita seperti profesi blogger, Desainer serta lain sebagainya bakal senantiasa maksimal tidak ada masalah pada pandangan. Agar mata terus sehat selama seharian jadi sebaiknya kerjakan langkah melindungi kesehatan mata tersebut.

     CARA MENJAGA KESEHATAN MATA AGAR OPTIMAL

    Istirahatkan mata, juga sebagai manusia yang didapatkan mata untuk lihat jadi mata kita butuh di istirahatkan. Juga sebagai misal bila anda seseorang yang memiliki pekerjaan didepan monitor computer, jadi mata membutuhkan 12 kali terpejam dalam 1 menit jika kurang dari 12 jadi korneo mata alami kurang cairan, yang bisa bikin mata capek serta kering.

    Jauhi lihat sinar jelas dengan cara segera atau lama, kita ambillah misal bila kita seseorang pekerja yang setiap hari senantiasa bertemu dengan pekerjaan di computer/laptop jadi saat sebelum beraktivitas kerjakan penyusunan pada sinar yang keluar dari monitor serta jarak monitor pada mata, upayakan janganlah terlampau jelas serta gelap lantaran hal semacam itu bisa bikin otot mata cepat capek.

    Istirahat seperlunya, langkah tersebut adalah jalan keluar yang pas untuk kesehatan mata kita serta silakan imbangi dengan makanan yang bergizi serta vitamin.

    Makan buah serta sayur, salah satu langkah agarkan mata kita terus sehat yakni mengonsumsi buah serta sayur, seperti tomat, wortel untuk melindungi kesehatan mata dalam dari dalam  dengan konsumsi vitamin.

    Gunakan kacamata hitam, agarkan mata terus aman dari cahaya yang terlampau jelas seperti cahaya matahari, las baiknya pakai kacamata hitam yang berperan unutk kurangi dampak sinar dengan cara segera.

    Janganlah terus-terusan memakai obat tetes mata, bila sampai kini kita kerap menggunakan obat tetes mata buat melindungi kesehatan mata sebaiknya dikurangi lantaran bisa mengakibatkan kerusakan mata. untuk tetes mata yang baik silakan tanyakan segera pada dokter.

    Jauhi membaca pada tempat sinar redup, dianjurkan untuk kita tidak untuk atau janganlah terus-terusan membaca pada tempat dengan sinar redup lantaran bikin mata cepat capek karena mata terlampau konsentrasi pada bacaan yg tidak terang karena sinar redup.



    BERIKUT INI TANDA MATA YANG SEHAT
    Disebutkan mata sehat jika mata tampak cerah serta bercahaya yang di ketahui dari kontrol mata dengan lampu atau senter dengan dekat. Menurut pakar mata dimaksud sehat bila diketemukan sinyal tanda di bawah ini :

    1.  Kornea atau selaput bening terlihat jernih serta ada ditengah (simetris) pada ke-2 mata
    2.  Di bagian putih bakal terlhat benar putih
    3.  Pupil tampak betul-betul terlihat hitam, ada reflek sinar serta mengecil bila ada sinar
    4.  Kelopak mata bisa tutup serta buka dengan cara baik
    5.  Bulu mata rapi atau teratur mengarah keluar
    6.  Tak diperoleh kotoran pada mata
    7.  Tak ada tonjolan pada mata

    Begitulah sekiranya TIPS MENJAGA KESEHATAN MATA yang dapat kita aplikasikan pada kehidupan kita juga sebagai manusia yang di beri indra pandangan oleh Tuhan agarkan mata terus sehat. Serta mengharapkan mata kita terus sehat sampai akhir hayat kita agarkan bisa lihat keindahan-keindahan yang sudah di ciptakan. Terima kasih semoga berguna.

    Tips Menjaga Kesehatan Jantung

    Tips Menjaga Kesehatan Jantung


    Tips Menjaga Kesehatan Jantung - Jantung adalah salah satu organ vital pada badan manusia. Selama hidup, jantung bakal senantiasa berdetak menemani kesibukan manusia. Bila ada masalah pada organ jantung, jadi badan anda akan sakit. Bahkan juga, masalah pada organ jantung juga kerap mengakibatkan kematian seorang. Oleh karena itu, kita harus untuk melindungi kesehatan jantung. Bagaimanakah langkahnya? Tersebut bakal saya berikan tentang sebagian panduan yang bisa anda kerjakan untuk melindungi kesehatan jantung.

     1. Berolahraga dengan cara Teratur.
    Menurut riset yang dikerjakan oleh beberapa ilmuan, berolahraga teratur sehari-hari bisa menghimpit kemungkinan penyakit jantung sampai sebesar 40%. Oleh karena itu, sesibuk apa pun anda sempatkan diri untuk olahraga. Berolahraga yang paling simpel yaitu lari kecil. Kerjakan aktivitas itu dengan cara teratur sehari-hari.

    2. Melindungi Berat Tubuh Ideal.
    Butuh anda kenali, berat tubuh ideal tidak cuma bikin badan anda enak dilihat tetapi juga menolong menghimpit kemungkinan penyakit jantung serta penyakit beresiko yang lain. Oleh karena itu, untuk melindungi kesehatan badan anda, upayakan agar badan anda ada pada berat yang ideal.

    3. Hindari Rokok.
    Sama dengan info yang ada dibungkus rokok, rutinitas merokok bisa mengakibatkan penyakit jantung. Oleh karenanya, untuk anda yang mempunyai rutinitas merokok, upayakan untuk menghentikannya. Terkecuali mengakibatkan penyakit jantung, rokok juga beresiko untuk organ badan kita yang lain.

    4. Hindari Stres.
    Stres adalah desakan yang umum kita alami disebabkan pikirkan satu permasalahan yang susah untuk dipecahkan. Butuh anda kenali, stres yang terlalu berlebih bakal memiliki resiko mengakibatkan penyakit jantung. Oleh karena itu, untuk menentramkan pikiran anda, pakai saat libur akhir minggu untuk liburan. Hal semacam ini utama untuk menyingkirkan stres serta bikin pikiran kita jadi fresh kembali.

    5. Teratur Memeriksakan Diri Ke Dokter.
    Untuk meyakinkan keadaan jantung anda dalam situasi baik, rutinlah berkunjung ke dokter spesialis jantung untuk berkonsultasi serta lakukan kontrol.

    Sekian sebagian panduan yang bisa anda kerjakan untuk melindungi kesehatan jantung anda. Semoga berguna!

    Minggu, 15 Februari 2015

    Membangkitkan Semangat Kerja di Siang Hari


    Membangkitkan Semangat Kerja di Siang Hari


    Membangkitkan Semangat Kerja di Siang Hari - Untuk lebih semangat serta tidak mengantuk waktu bekerja selama seharian, orang sering mengandalkan minum kopi. Tetapi saat ini studi temukan langkah lain untuk menghidupkan semangat itu.

    Ya, studi dari Australia ini menyampaikan bahwa semakin lebih baik bila Anda menyempatkan diri beberapa menit untuk berjalan-jalan diluar kantor untuk kembalikan daya positif bekerja, bukan hanya minum beberapa gelas kopi.

    Dalam studi itu, beberapa karyawan yang umum lakukan jalan kaki teratur sepanjang seputar 30 menit waktu saat makan siang mengakui lebih ketertarikan serta lebih enjoy di sore harinya, dari pada mereka yang cuma berdiam diri di kantor selama seharian.

     " Kita ketahui bahwa dengan teratur jalan bisa tingkatkan kesehatan dalam periode panjang, namun temuan kami tunjukkan bahwa jalan dapat juga tingkatkan mood positif serta semangat seorang untuk beraktivitas teratur ketika itu, " kata penulis studi ini, Cecilie Thogersen-Ntoumani, PhD, seperti diambil dari Men's Health, Senin (16/2/2015).

    Disadari Cecilie, berusaha untuk kali pertama mungkin saja bakal merasa berat. Tetapi sekali Anda coba serta terasa bahwa kesibukan ini betul-betul bikin Anda terasa tambah baik, kemungkinan Anda meneruskan jalan atau beraktivitas enteng yang lain di sela saat kerja bakal jadi besar. Aktivitas ini dapat dipercaya bisa tingkatkan keadaan kesehatan keseluruhannya.

    Faedah yang didapat yaitu berbentuk gabungan sebagian aspek seperti penambahan keyakinan diri, tingkatkan citra badan, dan hubungan sosial yang lebih positif. Cecilie bahkan juga menyatakan bahwa faedah yang didapat akan jadi semakin banyak bila Anda mengajak dan rekan-rekan kerja Anda yang lain.

     " Bila Anda belum dapat menggunakan semua saat istirahat makan siang untuk bergerak, bahkan juga jalan sepanjang 10 menit saja telah bikin ketidaksamaan, " tambah Cecilie.

    Pendiri Game Candy Crush Beromset Milyaran


    Pendiri Game Candy Crush Beromset Milyaran



    Pendiri Game Candy Crush Beromset Milyaran  - Popularitas Candy Crush mungkin saja mulai memudar, namun game ini masih tetap jadi salah satu game yang berhasil memperoleh untung. Beberapa penggila game ini ikhlas menggunakan uang untuk aplikasi di dalamnya.

    Pada 2013, suatu laporan mengatakan Candy Crush Saga mendulang USD 633 ribu /hari. Seperti dijelaskan pada awal mulanya, keuntungan ini didapat dari in app purchase atau pembelian aplikasi didalam game itu.

    Mereka yang keranjingan akan tidak keberatan untuk beli aplikasi untuk memperoleh extra live, extra move serta feature lain yang sangat mungkin mereka dapat selalu meneruskan permainan. Tanpa ada diakui, bila ditotal keseluruhnya pembelian aplikasi didalam game ini cetak angka yang cukup fantastis.

    Jadi, berapakah banyak uang yang di habiskan gamer untuk Candy Crush Saga selama ini? Bila Anda memikirkan USD 633 ribu /hari di 2013 saja telah impresif, jadi data teranyar ini mungkin saja bakal bikin kita lebih tercengang.

    Laporan yang ditulis The Guardian seperti diambil detikINET, Senin (16/2/2015) mengatakan, selama th. lantas keseluruhan berbelanja aplikasi yang di habiskan beberapa gamer permainan membuat permen serta coklat ini meraih USD 1, 3 miliar.

    Sang developer game pada neraca keuangan teranyarnya mengungkap bahwa game menduduki porsi kurang lebih 45% dari belanja gamer di salah satu game besutannya itu.

    Walau demikian, King sekarang ini berusaha membedakan portfolionya agar pendapatannya tak seutuhnya tergantung pada Candy Crush Saga. Lantaran seperti di ketahui, game garapan King tidak hanya Candy Crush Saga, tetapi masih tetap ada beberapa judul game yang lain.

    Waspadai Pencurian Berkedok Situs Belanja Online

    Pencurian Berkedok Belanja Online


    Pencurian Berkedok Situs Belanja Online - Makin digemarinya berbelanja on-line bikin beberapa penjahat cyber mengarahkan bidikan ke toko virtual itu. Modus yang dikerjakan pelaku yaitu dengan langkah phishing.

    Phishing yaitu type penipuan di internet yang dipakai oleh beberapa penjahat untuk memikat pemakai agar memberi data mereka (login akun, password serta info pribadi yang lain) dengan bikin halaman situs palsu mengikuti situs on-line popular.

    Sepintas penampilan website berbelanja abal-abal itu terlihat sangatlah serupa dengan website aslinya. Bahkan juga ada yang nama alamat situsnya demikian sama, tinggal tidak sama sebagian huruf.

    Jadi memanglah perlu kejelian disini, yakinkan Anda mengetik alamat website yang dituju dengan benar, dan janganlah asal klik melalui link yang didapat dari e-mail spam dengan kata lain yang tidak terang siapa pengirimnya.

    Menurut data Kaspersky, th. lantas, pembagian phishing keuangan dari keseluruhnya serangan phishing alami penurunan sejumlah 2, 7% dibanding 2013, terlebih lantaran penurunan pada level phishing perbankan. Ketika yang sama, ada kenaikan pada seimbang phishing yang membidik kelompok keuangan yang lain.

    Dalam kelompok system pembayaran, penjahat cyber beberapa besar membidik data punya pemakai kartu Visa (31, 02% terdeteksi), PayPal (30, 03% terdeteksi) serta American Express (24, 6% terdeteksi).

    Pada saat yang sama, di 2014 deteksi pada halaman phishing mengatakan bahwa PayPal lihat pangsa mereka jatuh sebesar 14, 09% jika dibanding dengan 2013

    Amazon terus jadi brand yang seringkali terserang dalam kelompok berbelanja on-line dengan berbagi 31, 7% dari serangan dalam kelompok ini memakai halaman phishing. Tetapi, angka ini alami penurunan 29, 41% dari th. pada awal mulanya.

     " Kenaikan dalam phishing keuangan yang kami saksikan di saat lantas dengan cara alami memperoleh perhatian kian lebih brand yang seringkali disalahgunakan dalam kejahatan phishing - mereka mulai mengambil aksi dengan mengatasi saluran distribusi phishing, terlebih e-mail spam, dengan cara lebih aktif yang mengarah pada penurunan tingkat phishing yang membidik sebagian brand yang semakin besar, " kata Nadezhda Demidova, analis content situs di Kaspersky Lab.

     " Tetapi, penjahat cyber selekasnya merespons dengan membidik 'pasar' baru. Juga sebagai misal, pada th. 2014 kami lihat beberapa besar penipuan phishing berdasar pada situs yang jual ticket pesawat. Hal semacam ini adalah tujuan yang pada awal mulanya cukup tidak sering tampak dalam kejahatan phishing, " lanjutnya.

    Rabu, 11 Februari 2015

    Obat Sakit Gigi Berlubang Paling Ampuh dan Mujarab

    Obat Sakit Gigi Berlubang Paling Ampuh dan Mujarab - Obat tradisional untuk sakit gigi sesungguhnya terdapat beberapa, Anda bisa memakainya bila Anda alami sakit gigi. Sakit gigi memanglah adalah penyakit yang dihadapi oleh nyaris kebanyakan orang didunia.


    Obat Sakit Gigi Berlubang Paling Ampuh dan Mujarab



    Pemicu sakit gigi juga berbagai macam, di bawah ini terdapat banyak obat tradisional yang bisa Anda gunakan untuk menyembuhkan rasa sakit gigi yang Anda rasakan. Anda tak mesti konsumsi obat medis yang mungkin saja juga di jual dengan harga mahal. Dengan obat tradisional tersebut, Anda bisa menghemat cost penyembuhan sakit gigi Anda.


    Sebaiknya anda juga membaca : Gigi kamu kuning ? gunakan obat pemutih gigi ini


    Obat tradisional untuk sakit gigi berlubang maupun gigi peka ini bisa Anda tunjukkan sendiri khasiatnya. Obat tradisional tersebut bisa Anda gunakan untuk sakit gigi lantaran gigi berlubang maupun lantaran gigi peka, atau bahkan juga lantaran pemicu yang lain. Sampai kini beberapa orang yang pilih untuk konsumsi obat medis, namun obat medis juga belum pasti bermanfaat menyembuhkan rasa sakit gigi yang Anda rasakan. Obat tradisional untuk sakit gigi ini tambah lebih murah di banding obat medis.


    Biji alpukat
    Dari buah alpukat sudah pasti Anda bakal temukan bijinya, biji alpukat nyatanya bisa digunakan juga sebagai obat tradisional untuk sakit gigi. Langkahnya yakni dengan mengambil 1 biji alpukat, bersihkan hingga bersih. Setelah itu keringkan biji itu serta sangrai hingga betul-betul kering. Sesudah kering, haluskan biji alpukat itu hingga membuat bubuk halus. Pakai bubuk itu untuk dimasukkan kedalam gigi yang berlubang atau dioles-oleskan pada gigi yang sakit.

    Merica
    Merica dapat juga digunakan juga sebagai obat sakit gigi berlubang atau gigi peka untuk menyembuhkan rasa sakit gigi yang menempa Anda. Langkahnya cukup gampang yakni dengan mempersiapkan merica serta garam. Campur merica serta garam dengan ukuran yang sama (1 : 1). Sembari selalu diaduk, imbuhkan sedikit air hingga seperti bikin pasta. Sesudah terbentuk seperti pasta, pakai kombinasi merica serta garam itu untuk ditempelkan pada gigi yang sakit. Baik pada gigi berlubang maupun gigi peka, tempelkan serta biarlah dalam sebagian menit. Pakai obat tradisional untuk sakit gigi ini serta kerjakan sehari-hari hingga sakit gigi Anda pulih.


    Bawang putih
    Sampai kini bawang putih populer juga sebagai obat herbal yang bisa digunakan untuk mengobati sebagian penyakit kritis. Nyatanya bawang putih dapat juga jadikan obat untuk menangani rasa sakit gigi. Langkah penggunaannya untuk gigi berlubang yakni dengan menumbuk 1 siung bawang putih serta digabungi dengan garam sedikit. Setelah itu tempelkan tumbukan bawang putih itu pada gigi yang berlubang. Sedang untuk gigi peka, cukup hanya kunyah 1 siung bawang putih serta lalu kumur dengan air hangat. Obat tradisional untuk sakit gigi ini sangatlah ampuh serta telah banyak dibuktikan.

    Anda dapat juga lakukan pijat sakit gigi untuk kurangi rasa sakit atau bahkan juga menyingkirkan rasa sakit gigi yang Anda alami. Beragam langkah sesungguhnya bisa Anda tentukan serta kerjakan tanpa ada mesti memakai obat medis yang biasanya lebih mahal. Memanglah tak terlampau punya pengaruh bila sakit gigi datang sesekali. Namun bagaimanakah bila sakit gigi Anda rasakan sehari-hari, jadi Anda bakal rasakan seberapa banyak Anda keluarkan duit untuk beli obat itu.

    Tips Merapikan Gigi Gingsul

    Tips Merapikan Gigi Gingsul - Biasanya, gigi mempunyai andil besar dalam menjadikan anda kelihatan tampan ataupun cantik. Gigi yang bersih dan rapi juga seolah jadi dambaan untuk tiap-tiap orang. Kita pasti akan tidak lepas dari kesibukan tersenyum. Apabila kita tengah tersenyum, jadi sisi gigi bakal jadi salah satu yang paling disoroti oleh lawan bicara kita. Beberapa masalah pada gigi pasti bakal sangatlah mengganggu terlebih dalam menyempurnakan tampilan anda. Untuk anda yang bergigi gingsul, tersebut disini panduan atau langkah membereskan gigi gingsul agar jadi indah serta menarik.



    Tips Merapikan Gigi Gingsul



    Terdapat banyak langkah atau langkah membereskan gigi gingsul yang bisa dikerjakan dari mulai langkah yang praktis hingga beberapa cara yang ekstrim. Sebagian diantara langkah merapikannya yaitu dengan memangur serta mencabut gigi gingsul itu serta menggantinya dengan gigi pasangan yang lebih rapi. Walau berkesan tradisional, tetapi langkah tersebut kenyataannya cukup ampuh untuk membereskan gigi yang gingsul atau tak teratur. Akan tetapi, ada pula sebagian orang yang terus yakin diri dengan gigi gingsulnya, lantaran malah jadi daya tarik sendiri.




    Baca Juga : obat pemutih gigi alami untuk membersihkan gigi kuning


    Pangur serta cabut gigi memanglah selama ini jadi beberapa cara membereskan gigi gingsul yang paling gampang serta banyak ditempuh oleh beberapa orang. Di Indonesia, kebiasaan pangur bahkan juga jadi salah satu kebiasaan kebiasaan atau kebudayaan di orang-orang pedalaman. Sedang cabut gigi juga cukup disukai lantaran cukup simpel serta gampang. Untuk mereka yang terasa terganggu dengan gigi gingsulnya, jadi merapikannya mungkin saja jadi prioritas yang perlu digerakkan manfaat melindungi kecantikan serta ketampanan terutama untuk yang inginkan bentuk gigi yang rapi serta indah.

    Langkah lain untuk membereskan gigi tak rata serta gingsul yaitu dengan menempatkan behel atau kawat gigi. Walau dengan cara umum alat ini dipakai untuk membereskan barisan gigi secara detail. Tetapi langkah tersebut juga terus bisa membereskan gigi gingsul yang letaknya tak sejajar serta rata dengan gigi-gigi yang lain. Langkah membereskan gigi gingsul atau gigi tak teratur yang satu inilah yang saat ini banyak dikerjakan oleh banyak kelompok orang-orang terutama orang-orang moderen yang sekalian jadikan behel itu juga sebagai sisi dari aksesori fashion.

    Tetapi untuk anda yang terasa yakin diri dengan bentuk gigi yang gingsul, anda mungkin saja tak membutuhkan panduan atau langkah membereskan gigi gingsul. Yang anda perlukan yaitu bagaimanakah langkahnya terus jadikan gigi anda bersih, putih serta terus bisa jadi daya pesona, terutama untuk lawan type. Ingat bahwa ruang muka mempunyai fungsi besar dalam tingkatkan kesan positif dari lawan bicara yang kita hadapi. Kesehatan serta kebersihan gigi, kerapihan dan kesegaran nafas jadi sepaket yang paling penting dalam konteks terlibat perbincangan dengan orang lain terutama pada lawan type yang tengah kita jajaki. Jangan sempat gigi gingsul anda jadi penghambat anda mencapai cinta kekasih hati.

    Keunggulan LG Nexus 5

    Keunggulan LG Nexus 5 - Produsen LG kali ini mengeluarkan Handphone smartphone terbaru yaitu LG Nexus 5. Ada banyak sekali kelebihan  - kelebihan fitur yang terdapat pada seri terbaru ini. Untuk anda yang ingin membeli LG Nexus 5, sebaiknya anda simak dulu apa saja keunggulan -  keunggulan dari  HP LG Nexus 5.



    Keunggulan LG Nexus 5



    Berikut ini kelebihan dari LG Nexus 5 :


    Kamera
    Kamera sebesar 8 MP membuat moment abadi anda akan di akomodir dengan baik, LG Nexus 5 ini sangat camfortable dengan adanya kamera belakang sebesar itu.

    Operating System
    Operating System adalah integrator dari hardware dan software yang membuat suatu perangkat berjalan. Para vendor berlomba-lomba untuk menghasilkan produk yang mempunyai Operating System yang terbaru. Dan tentunya itu juga yang sedang dipikirkan LG, mereka melengkapi LG Nexus 5 dengan Android Kitkat v4.4. Yang bisa menunjang kegiatan anda sehari-hari.

    Processor
    Dari sisi mesin pacu yang terdapat dalam LG Nexus 5 ini dipersenjatai dengan Qualcomm MSM8974 Snapdragon 800 Krait 400 Quad Core berkecepatan 2,3Ghz yang memudahkan anda dalam pekerjaan maupun melakukan multitasking. Karena itu prosessor yang di bundle di dalamnya adalah prosessor dengan kualitas jempolan


    Corning Gorilla Glass 3
    Lapisan pada layar sangat diperlukan untuk kita karena memang layar sendiri perannya sangat vital. Tentunya kita tidak mau jika terjadi apa-apa pada layar kita. Terlebih sampai lecet atau sampai rusak bukan? pada LG Nexus 5 terdapat lapisan yang bisa membuat rasa aman untuk aman dan tidak was-was bila terjadi pada layar anda. LG Nexus 5 dibekali dengan Corning Gorilla Glass 3.

    Jaringan 4G
    Jaringan internet sangatlah penting, apalagi internet sebagai penunjang pekerjaan anda yang berkutat dengan internet. Salah satu teknologi terbaru ini yaitu 4G. Dengan 4G ini anda dapat melakukan internetan dengan kecepatan tinggi. Hal ini dijadikan salah satu kelebihan LG Nexus 5.

    Layar
    Layar merupakan bagian terpenting pada suatu perangkat, karena layar sendiri yang akan menunjang suatu perangkat. Maka dari itu layar sifatnya sangat penting untuk kita. Itu rupanya yang sedang dibaca peluangnya oleh LG. Pabrikan asal korea ini menambahkan layar 5 inchi True HD IPS Plus capacitive resolusi 1080 x 1920 pixels dengan begitu pengguna dapat lebih nyaman untuk sisi interface. Dari sisi layar sendiri sudah menambah kelebihan LG Nexus 5

    6 hal yang menyebabkan daya tahan tubuh menurun

    6 hal yang menyebabkan daya tahan tubuh menurun - Mungkin selama ini anda tidak menyadari bila hal sepele yang sehati - hari anda lakukan ini ternyata menjadikan daya tahan tubuh semakin lemah, dampaknya tentu saja badan kita akan sangat mudah terkena penyakit. Bila anda mudah terkena flu, demam, batuk, pilek maka hal sepele berikut inilah yang menyebabkan anda sangat mudah untuk terkena penyakit yang telah saya sebutkan tadi.




    6 hal yang menyebabkan daya tahan tubuh menurun



     Berikut ini adalah penyebabnya :


    1. Kebiasaan Makan Junk Food
    Makanan yang tinggi kalori namun miskin nutrisi seperti camilan olahan pabrik, makanan kalengan atau makanan beku bisa merusak sel-sel yang bertugas melawan penyakit, seperti T-cell dan B-cell. Batasilah konsumsi junk food Anda dan beralih ke whole food seperti gandum utuh, sayuran segar, buah segar dan biji-bijian. Masaklah sendiri makanan yang Anda beli di supermarket atau pasar tradisional.


    2. Terlalu Banyak Makan Protein
    Protein sangat baik untuk pembentukan otot, sumber energi dan membuat perut terasa kenyang lebih lama. Tapi jika asupannya berlebihan, protein yang berasal dari hewan akan menyebabkan tubuh memproduksi terlalu banyak IGF1, yaitu hormon yang mempercepat penuaan dan melemahkan sistem imun. Kunci untuk hidup sehat adalah makan dengan porsi seimbang. Konsumsilah karbohidrat, protein, serat, vitamin dan mineral Anda sesuai kebutuhan. Tidak kurang, tidak lebih.


    3. Polusi Udara
    Asap knalpot kendaraan bermotor dan industri tidak hanya mengotori udara, tapi juga sistem pernapasan Anda. Sebuah studi menemukan bahwa udara yang kotor bisa merusak T-cell, sel-sel tubuh yang sangat penting untuk mempertahankan sistem imun. Ketika T-cell ini terganggu atau rusak, maka akan terjadi peradangan pada tubuh. Sangat disarankan Anda memasang air purifier, atau alat pembersih udara di rumah. Jika Anda tidak bisa menghindari polusi udara di luar rumah, setidaknya udara bersih bisa Anda dapatkan ketika di rumah. Usahakan juga selalu mengenakan masker ketika keluar rumah untuk meminimalisir polusi yang masuk ketika Anda bernapas.


    4. Kurang Tidur
    Saat Anda kurang tidur, kemampuan tubuh untuk memproduksi melatonin juga berkurang. Melatonin diproduksi oleh tubuh ketika tidur. Zat ini diperlukan untuk membantu sistem imun tubuh memproduksi sel darah putih yang bisa melawan bakteri serta memperbaiki kondisi tubuh. Saat malam hari prioritaskan diri Anda untuk tidur nyenyak minimal 6-7 jam sehari.


    5. Duduk Seharian
    Bagi orang kantoran yang bekerja di belakang meja, sebaiknya tidak 'memanjakan' tubuh dengan duduk seharian. Terlalu banyak duduk akan memperlambat metabolisme. Menurut penulis 'Super Immunity' Joel Fuhrman, M.D., hal ini menyebabkan tubuh lebih lama menyerap nutrisi makanan yang berfungsi memperkuat daya tahan tubuh. Cobalah untuk lebih banyak bergerak ketika Anda di kantor. Pilih naik tangga ketimbang eskalator, ambil air putih sendiri di pantry dan berjalan untuk makan siang ketimbang memesan pada office boy.

    6. Penggunaan Kosmetik
    Foundation, concealer, lipstik dan kosmetik lainnya yang Anda kenakan tidak hanya menempel pada permukaan kulit tapi juga bisa terserap ke dalamnya dan memengaruhi fungsi tubuh. Beberapa produk kosmetik mengandung bahan kimia yang asing bagi tubuh dan bisa menumpuk pada organ dalam jika digunakan dalam jangka panjang, misalnya paraben (bahan pengawet) atau sodium lauryl. Maka dari itu jika tidak terlalu diperlukan, sebaiknya biarkan kulit bernapas dengan tidak mengenakan kosmetik apa pun. Atau Anda bisa menggunakan kosmetik berbahan dasar alami dan organik.




    Selasa, 10 Februari 2015

    5 Tips Tampil Cantik yang Wajib Kamu Terapkan

    Blog Dokter - Tips agar tampil cantik yang baik untuk di terapkan. Tampil cantik merupakan harapan hampir semua wanita. Semua hal bahkan rela dilakukan agar seorang wanita bisa tampil lebih menawan. Namun bagi anda yang tidak mampu mengeluarkan uang banyak maka anda tidak perlu khawatir sebab banyak sekali trik alami yang bisa anda aplikasikan untuk membuat diri anda tampil cantik.

    Dibawah ini merupakan beberapa cara alami agar anda tetap tampil lebih cantik dan menawan. Silahkan mencoba.

    Tips Agar Tampil Lebih Cantik Setiap Saat

    wajah cantik setiap saat

    1. Melentikkan Bulu Mata, Tanpa Maskara

    Mungkin terdengar menjijikkan namun anda sangat bisa mencoba meentikkan bulu mata dengan menggunakan air liur anda sendiri. Jika anda tidak memiliki maskara untuk melentikkan bulu mata maka akan sangat baik mencoba air liur anda. Kandungan yang ada pada air liur bisa merekatkan dan mengikuti alur lentikan bulu mata.
    ADVERTISEMENT
    2. Mengatasi Rambut Berdiri, Tanpa Wet Look

    Banyak orang menggunakan hair spray agar rambut terlihat cantik dan lembab. Anda harus menyadari bahwa walaupun anda terlihat cantik akan sangat berbahaya rambut anda jika terus menggunakan bahan kimia. Sehingga anda sebaiknya menggunakan baby oil sebagai pelembab rambut anda.

    3. Mendapatkan Bibir Sensual

    Untuk mendapatkan bibir yang sensual anda perlu menambah pengetahuan dalam hal trik make up. Sehingga bagi bibir yang tipis atau tebal ada trik khusus buat anda agar terlihat lebih sensual.

    4. Trik Wilayah Perut

    Perut juga merupakan hal yang sangat berpengaruh pada kecantikan anda. Jika perut anda kelihatan buncit maka sebaiknya anda menggunakan bra yang bisa menyeimbangkan sehingga perut yang buncit bisa kelihatan lebih kecil.

    5. Kulit Mulus

    Anda tidak perlu pusing dengan kulit yang gelap sebab yang penting adalah bagaimana menjaga kulit anda tetap mulus. Oleh karena itu sebaiknya hindari minuman beralkohol serta rajinlah mencuci muka sebelum tidur.

    Jangan Lewatkan Tips Kecantikan Kulit Lainnya :

    Terima kasih telah membaca lima tips agar tampil cantik setiap hari. Semoga dengan tips diatas sahabat blog dokter dapat memiliki kulit yang cantik bercahaya.

    Contoh Menu Diet Untuk Mengecilkan Perut Buncit

    Diet untuk mengecilkan perut yang benar bukanlah diet yang tanpa makan sama sekali. Justru dengan mengurangi makan dapat membuat metabolisme tubuh menjadi lambat. Sehingga proses pembakaran lemak menjadi berkurang dan penimbunan lemak semakin bertambah.

    Diet yang baik dan benar adalah diet yang makan 5-6 kali sehari atau sekitar 3-4 jam sekali namun dengan menu dan porsi yang tepat. Dengan makan lebih sering, dapat meningkatkan metabolisme tubuh dan memicu pembakaran lemak lebih banyak.

    Contoh Menu Diet

    Contoh Menu Diet


    Beberapa hal penting yang harus Anda perhatikan untuk mengikis lemak tubuh adalah mengurangi asupan karbohidrat dan lemak serta menambah asupan protein. Beberapa karbohidrat dan gula yang dapat menyebabkan penimbunan lemak adalah nasi, kentang, biskuit, kue-kue, es krim, soda, sirop gula dan lainnya.

    Sebaiknya ganti dengan karbohidrat berserat tinggi seperti nasi merah, oatmeal, roti gandum, ubi, singkong, serta berbagai sayuran hijau dan buah-buahan. Seperti yang dikutip dari femina.co.id, berikut ini beberapa rincian menunya: 
    • Pada tiga minggu pertama, terapkan menu diet rendah karbohidrat. 
    • Baru setelah minggu ke empat, Anda bisa menerapkan menu karbohidrat normal. 
    • Lakukan pengulangan menu diet ini pada bulan ke dua hingga ke bulan-bulan berikutnya sampai mencapai target yang diinginkan. 

    Menu Diet Minggu Pertama Sampai Minggu ke-3


    Pola Makan Rendah Karbohidrat

    Sarapan Pagi
    • 1 omelet telur atau telur rebus
    • 1 potong roti gandum utuh/ 1 mangkuk oatmeal
    • Bisa tambahkan segelas susu tinggi protein rendah lemak dan gula

    Camilan Pagi
    • 2-3 potong tahu/ tempe
    • 1 buah apel/ jeruk/ pir

    Makan Siang
    • 150 gram dada ayam/ ikan/ daging sapi tanpa lemak
    • 8-9 sendok makan nasi merah/ nasi cokelat
    • ½ mangkuk sayuran

    Camilan Sore
    • 1 potong ikan/ daging panggang
    • 1-2 potong tahu/ tempe

    Makan Malam
    • 200 gram dada ayam/ ikan/ daging sapi tanpa lemak

    Camilan Malam
    • Segelas susu tinggi protein rendah lemak dan gula (whey protein)


    Menu Diet Minggu ke-4


    Pola Makan Karbohidrat Normal

    Sarapan Pagi
    • 1 omelet telur atau telur rebus
    • 2 potong roti gandum utuh/ 1 mangkuk oatmeal
    • Bisa tambahkan susu tinggi protein rendah lemak dan gula

    Camilan Pagi
    • 2-3 potong tahu/ tempe
    • 1 buah apel/ jeruk/ pir

    Makan Siang
    • 150 gram dada ayam/ ikan/ daging sapi tanpa lemak
    • 16 sendok makan nasi merah/ nasi cokelat
    • 1 mangkuk sayuran

    Camilan Sore
    • 1 potong roti gandum utuh/ ½ cup oatmeal
    • 1 potong ikan/daging panggang

    Makan Malam
    • 100 gram dada ayam/ ikan/ daging sapi tanpa lemak
    • 8 - 9 sendok makan nasi merah/ nasi cokelat

    Camilan Malam
    • Susu tinggi protein rendah lemak dan gula (whey protein)
    • 1 buah apel/ jeruk/ pir

    Untuk mendapatkan hasil yang lebih cepat dan maksimal, Anda dapat mengimbanginya dengan olahraga membakar lemak seperti jogging atau bersepeda. Selamat mencoba!

    Senin, 09 Februari 2015

    8 cara tetap menjaga kesehatan di musim hujan

    8 cara tetap menjaga kesehatan di musim hujan



    8 cara tetap menjaga kesehatan di musim hujan - Akhir - akhir ini seluruh wilayah di Indonesia mengalami musim hujan, hujan yang turun bisa saja hanya gerimis atau hujan deras hingga menyebabkan banjir. Pada saat musim penghujan seperti ini tentu saja hawa dingin sangat terasa ditubuh kita, kalau kita tidak cerdas dalam menjaga kesehatan tubuh bisa - bisa kita terserang penyakit yang akan mengganggu kegiatan kita sehari - hari.

    Ada berbagai macam yang sering muncul di saat musim penghujan seperti ini, diantaranya adalah flu, masuk angin, pilek, demam dan masih banyak lagi. Untuk itulah kita harus memberikan perhatian yang lebih terhadap tubuh di musim penghujan ini agar tubuh tidak mudah terserang penyakit dan tetap selalu sehat.

    Lalu bagaimana caranya tubuh tetap sehat dimusim hujan ?? lebih baik simak saja ulasan saya berikut ini mengenai menjaga kesehatan badan di musim hujan.

    1. Bersihkan Lingkungan
    Pada musim hujan seperti ini banyak sekali jentik - jentik nyamuk demam berdarah, entah itu diselokan, tempat penampungan air dan lainya. Maka dari itulah pastikan lingkungan sekitar tempat tinggal kita itu bersih dan terbebas dari tumpukan barang bekas yang tidak terpakai.

    2. Perhatikan Pola Tidur
    Udara yang dingin dimalam hari pastinya sangatlah dingin apalagi jika ditambah hujan turun. Udara yang dingin membuat kita terkadang mengalami masalah susah tidur, jika memang itu masalhanya sebaiknya saat tidur anda menggunakan kaos kaki, celana panjang dan selimut agar tubuh hangat dan kita mudah tidur.

    3. Perbanyak minum air hangat
    Salah satu efek buruk dari udara dingin bagi tubuh adalah tubuh menjadi mudah masuk angin, perbanyaklah minum air hangat entah itu teh, wedang jahe atau apalah yang penting air hangat. Fungsi dari air hangat selain untuk menghangatkan tubuh juga bisa untuk mengeluarkan angin dari dalam tubuh.

    4. Olahraga Teratur
    Kunci dari tubuh sehat adalah dengan olahraga, tidak perlu melakukan olahraga yang berat agar tubuh tetap sehat dan bugar. Senam dan jogging bisa menjadi olahraga yang ringan untuk menjaga tubuh tetap sehat.

    Bagaimana mudah bukan untuk menjaga kondisi tubuh tetap sehat di musim hujan ini, silahkan teman - teman berkomentar kalau mempunyai tips lain untuk menjaga kesehatan badan di musim hujan.


    Cara Membentuk Otot Sayap Punggung V-Shaped

    Setelah berhasil mengecilkan perut, kini saatnya Anda mulai membentuk tubuh ideal.  Otot punggung atau sayap yang terlatih dapat memperbaik postur tubuh lebih menarik. Dengan latihan yang tepat maka dapat memiliki tubuh atletis yang proporsional.

    Otot punggung meruakan pondasi awal untuk membentuk otot tubuh seperti otot perut, otot dada, lengan dan otot tubuh lainnya. Oleh sebab itu semakin terlatih otot punggung maka semakin mudah Anda mendapatkan otot tubuh lainnya sesuai dengan yang inginkan.

    Cara Membentuk Otot Sayap


    Cara Membentuk Otot Sayap

    Berikut ini beberapa latihan yang dapat membentuk otot punggung yang  yang kuat dan keren seperti impian Anda. 

    Chin Up | 2 Set 8-10 Repetisi

    Selain dapat membentuk otot sayap menjadi v-shaped, latihan ini juga dapat melatih otot bicep. Lakukan sebanyak 2 set 8-10 repetisi.

    Cara Membentuk Otot Sayap

    Cara melakukannya:
    • Genggam palang chin up dengan posisi underhand
    • Buka tangan selebar bahu
    • Tubuh menggantung pada palang
    • Kaki di tekuk sedikit dan disilangkan
    • Angkat tubuh ke atas hingga dada menyentuh palang
    • Kembali ke posisi semula
    • Ulangi

    Wide Grip Deadlift | 3 Set 8-10 Repetisi


    Cara Membentuk Otot Sayap
    Cara Melakukannya:
    • Ambil posisi awal bBerdiri di depan barbell
    • Buka kaki selebar bahu
    • Lakukan squat dan genggam barbell
    • Berdiri tegak dengan mengangkat barbell ke atas
    • Tahan 5 detik
    • Kembali ke posisi semula

    Incline Dumbbell Chest | 3 Set 10-12 Repetisi 

    Latihan ini dapat membentuk otot dada atas dan bagian depan otot bahu agar tubuh bagian depan Anda terlihat lebih lebar. Selain itu juga dapat melatih bicep. Lakukan sebanyak 3 set, setiap set terdiri dari 10-12 repetisi.


    Cara Melakukannya:
    • Berbaring terlentang pada incline bench
    • Genggam dumbell di kedua tangan
    • Tahan beban di atas bahu dengan telapak tangan menghadap ke depan
    • Dorong dumbell ke atas
    • Kembali ke posisi awal
    • Ulangi

    Arnold Press | 3 Set 10-12 Repetisi

    Latihan ini dapat membentuk otot bahu dan otot rotator cuff yaitu otot tendon yang terdapat pada bahu untuk mendapatkan otot sayap yang sempurna. Lakukan sebanyak 3 set, setiap set terdiri dari 10-12 repetisi.


    Cara Melakukannya:
    • Anda dapat duduk atau berdiri dengan posisi punggung tegak.
    • Kemudian angkat dumbbell hingga sejajar bahu dengan telapak tangan menghadap ke wajah seperti gambar diatas.
    • Sekarang tekan dumbbell ke atas kepala sambil mengubah posisi tangan menghadap ke depan.
    • Tahan beberapa saat, kemudian turunkan dumbbell secara perlahan dengan gerakan berlawanan.
    Anda dapat mencoba beberapa latihan diatas saat berlatih di rumah atau di tempat gym. Jumlah set dan repetisi dapat Anda tingkatkan sesuai dengan kemampuan. Untuk mendapatkan hasil yang cepat dan maksimal, kombinasikan dengan pola makan tinggi protein. Selamat mencoba!

    Tips Terlihat Lebih Cantik Saat Selfie




    Foto Selfi, setiap orang pasti pernah melakukan kegiatan ini entah itu pria ataupun wanita. Pada Jaman dulu kemungkinan selfie dianggap norak namun pada jaman sekarang ini dirasa sangat wajib untuk dilakukan.

    Kini dengan bantuan dari Tongkat Narsis atau lebih dikenal narsis, kegiatan selfie semakin mudah untuk kita lakukan. Namun apakah anda sudah tau bagaimana caranya agar hasil dari foto selfie menjadi maksimal sehingg anda terlihat lebih cantik tanpa menggunakan photoshop atau aplikasi edit foto lainya. Bila anda belum tau, simak ulasan saya berikut ini.

    TIPS SAAT FOTO SELFIE


    1. Pilih Baju yang Tepat
    Warna baju memiliki pengaruh pada tampilan tubuh Anda. Jika memiliki tubuh yang gemuk, pilih warna baju yang gelap. Hindari lengan yang puffy dan jangan pilih baju dengan garis-garis horizontal. Model baju garis ini memberikan kesan pinggul dan pinggang Anda terlihat lebih lebar.

    2. Make It Simple
    Don’t force yourself while posing! Buat suasana senyaman mungkin saat menggambil gambar. Untuk mendapatkan foto yang sesuai Anda inginkan mungkin butuh beberapa kali snapshot. Percaya diri merupakan suatu keharuskan yang wajib dimiliki saat akan melakukan selfie. Just be who you are!

    3. Temukan Ciri Khas Senyuman Anda
    Pernahkah Anda sadar para selebriti yang menjadi sasaran para paparazzi saat berjalan di red carpet selalu menunjukkan senyum yang sama? Setiap para selebriti pasti memiliki senyuman yang khas. Lihat saja para selebriti Hollywood seperti Julia Robert, Angelina Jolie, Kiera Knightley, Jim Carrey, dan lainnya. Mereka memiliki senyuman yang khas. Bagaimana dengan Anda? Temukan sendiri senyuman khas Anda dengan mencoba berbagai angle dengan kamera sampai Anda menemukan senyuman khas Anda. You have to do this!

    4. Perhatikan Pencahayaan
    Kunci utama tampil menawan saat selfie adalah pencahayaan. Cari tempat dengan pencahayaan yang sesuai dan dapat membuat wajah Anda terlihat lebih cantik. Hindari bayangan gelap dan backlight (membelakangi sumber cahaya). Pencahayaan yang ideal adalah sumber cahaya yang menyinari wajah mulai dari dahi sampai dagu. Tingkat kecerahan cahaya bisa diatur sesuai keinginan Anda.

    5. Berpikirlah Hal-hal Positif dan Menyenangkan
    Mungkin kedengarannya basi tapi apa yang ada dipikiran dan perasaan akan merefleksikan kepribadian Anda. Pikirkan ingatan-ingatan indah bersama teman, keluarga, orang spesial. Menurut seorang fotografer dan stylist Anna Naphtali, memikirkan sesuatu yang indah dapat membantu Anda mendapatkan senyum yang genuine.

    6. Pose & Facial Expression
    Menurut saran dari seorang model international Sarah Ingle, bagi Anda yang memiliki bentuk wajah bulat sebaiknya menghindari menghadap lurus ke kamera dan lebih baik menggerakkan kepala sedikit ke arah samping.



    Begitu sekiranya tips menghasilkan foto selfie yang maksimal dari saya, bila teman - teman punya tips berselfie lainya silahkan berkomentar.

    Minggu, 08 Februari 2015

    Langkah sederhana agar tubuh menjadi langsing


    Langkah sederhana agar tubuh  menjadi langsing



    Langkah sederhana agar tubuh  menjadi langsing - Wanita mana didunia ini yang tidak mau memiliki tubuh yang langsing dan seksi, tentu saja setiap wanita mendambakan bentuk tubuh yang seperti itu. Namun yang menjadi kenadal utama ketika wanita ingin langsing adalah dia tidak mau repot, lebih memilih cara yang sederhana dan mudah dilakukan.

    Baca juga : obat pelangsing terbaik untuk pria dan wanita


    Tips ini sangat cocok untuk anda yang ingin tubuh langsing namun tidak perlu repot, caranya sangat sederhana dan bisa anda lakukan dimanapun dan kapanpun. Penasaran dengan tipsnya ?? Simak tips berikut ini.

    CARA SEDERHANA UNTUK LANGSING

    1. Lakukan pemanasan tubuh di pagi hari
    Mayoritas kegiatan kita setelah bangun tidur adalah langsunga menuju kamar mandi untuk mandi, mulai saat ini biasakanlah setelah bangun tidur lakukan pemanasan terlebih dahulu selama 10 menit. Jika anda melakukanya setiap hari, maka akan banyak lemak yang terbakar.

    2. Menelepon sambil jalan
    Tentunya anda sering melihat orang yang menelepon sambil berjalan, mungkin bagi anda hal ini sangat aneh. Sebaiknya anda jangan buruk sangka terlebih dahulu, karena menelepon ketika berjalan dapat membakar lemak tubuh.

    3. Squat di kantor
    Squat di kantor, bagaimana caranya ? Mudah saja, anda lakukan gerakan duduk kemudian  berdiri di meja kerja anda sebanyak 5 kali. Agar teman anda tidak curiga, lakukan hal ini 30 menit sekali.

    4. Jalan - jalan ke meja kerja teman anda
    Anda mungkin sering jalan kemeja kerja teman anda di saat anda butuh sesuatu atau sekedar melepas penat terhadap kerjaan. Kegiatan itu ternyata bisa juga untuk membakar kalori yang berlebihna  didalam tubuh.

    Begitulah tips sederhana agar yang bisa dilakukan dimana saja untuk melangsingkan tubuh anda. Semoga artikel ini bermanfaat.

    Royal Jelly Untuk Merawat Kecantikan

    Royal Jelly Untuk Merawat Kecantikan - Sudah taukah anda apa itu Royal Jelly ?? Royal jelly adalah hasil kerja dari binatang lebah madu yang sering diburu oleh manusia. Bila selama ini yang kita tau hanya madu lebah saja yang bermanfaat bagi kesehatan, namun nyatanya Royal jelly juga ada manfaat yang tersembunyi.


    Royal Jelly Untuk Merawat Kecantikan


    Royal Jelly adalah makanan lebah yang terdapat di sarangnya, makanan ini akan ikut terambil disaat peternak lebah madu mengambil sarang lebah untuk diperah madunya. khasiat dari Royal Jelly ini ternyata bisa untuk merawat kecantikan kulit pada manusia.

    Agar lebih jelasnya akan saya berikan penjelasan terperinci manfaat dari Royal Jelly yang selama ini belum kita ketahui. Berikut ulasanya.

    Menyehatkan bibir
    Bila anda mengalami masalah pada bibir seperti bibir pecah - pecah, kekurangan vitamin dan kering anda dapat mengoleskan Royal jelly ke permukaan bibir anda. Caranya oleskan Royal Jelly secukupnya ke bibir anda dan biarkan hilang dengan sendirinya, lakukan hal ini hingga bibir anda kembali normal.

    Kondisioner Rambut
    Selama ini anda hanya menggunakan santan kelapa sebagai kondisioner rambut ? Coba gunakan Royal jelly dan lihat apa hasilnya. Royal Jelly yang dioleskan ke bagian rambut akan menjadikan rambut lebih sehat, mudah diatur dan tidak mudah patah.

    Masker Wajah
    Royal jelly bisa juga digunakan untuk masker wajah agar wajah anda lebih terlihat cerah. Agar hasilnya lebih maksimal, campur royal jelly dengan putih telur  yogurt. Oles ke wajah anda serta tunggu hingga 20 menit kemudian basuh wajah anda menggunakan air hangat.

    Demikian pembahasan saya mengenai Royal Jelly Untuk Merawat Kecantikan, semoga artikel ini bermanfaat untuk kita semua.

    SUMBER : Royal Jelly Ampuh Gantikan Kosmetik untuk Merawat Kecantikan

    Kebiasaan yang merusak kesehatan gigi

    Kebiasaan yang merusak kesehatan gigi


    Kebiasaan yang merusak kesehatan gigi - Merawat kesehatan gigi adalah hal yang wajib untuk kita lakukan setiap harinya, bila gigi tidak dirawat dan gigi mulai rusak, maka hal ini akan berdampak kepada kepercayaan diri anda akan hilang. Beberapa orang mayoritas tidak menyadari bahwa kebiasaanya sehar - hari ternyata dapat merusak kesehatan gigi merek, apa saja kebiasaan itu ? Simak ulasan saya berikut ini.

    Baca Juga : obat pemutih gigi untuk gigi yang kuning

    1. Mengunyah ES batu
    Hal ini memang terdengar sangat sepele namun sudah taukah anda bahwa kebiasaan mengunyah es batu dapat menyebabkan lubang kecil pada bagian gigi tertentu. Lubang yang kecil ini nantinya akan bertambah besar dengan sendirinya.

    2. Merokok
    Sekarang ini banyak sekali orang yang mempunyai hobi menghisap rokok, padahal rokok menjadi faktor utama gigi kita berwarna kuning. Warna kuning tersebut diakibatkan dari kandungan nikotin yang menempel di bagian gigi.

    3. Obat dalam bentuk Sirup
    Obat sejatinya memang memiliki dampak kesehatan bagi tubuh namun obat juga memiliki efek samping yang buruk terutama untuk gigi. Obat dalam bentuk sirup memiliki kandungan gula yang tinggi, kandungan gula itulah yang nantinya bisa merusak gigi.

    4. Melakukan tindik lidah
    Berhati - hatilah untuk anda yang bangga dengan tindik lidah, tindik lidah memang lagi trend dan membuat anda semakin keren. Namun perlu anda ingat bahwa tindik yang terdapat pada lidah akan sering bergesekan dengan gigi dan hal itu akan menjadikan gigi anda retak.

    5. Membuka barang dengan gigi
    Bila kebiasaan anda adalah membuka barang dengan gigi, sebaiknya segera hentikan sekarang juga. Hal itu dikarenakan bakteri dan kuman yang terdapat pada barang tersebut akan pindah kedalam mulut anda dan akan merusak gigi anda.

    6. Mengunyah Permen karet
    Permen karet memanglah sangat enak jika dikunyah tetapi yang perlu anda perhatikan adalah sisa dari permen karet yang menempel pada gigi. Kandungan gula yang terdapat pada gigi akan merusak kesehatan gigi bila permen karet tersebut menempel pada gig.


    Sabtu, 07 Februari 2015

    Cara Melakukan Sit Up Untuk Melatih Otot Perut

    Cara melakukan sit up yang baik dan benar dapat melatih dan membentuk otot perut menjadi sixpack. Ada yang bilang untuk mengecilkan perut, Anda harus melakukan sit up. Pernyataan tersebut salah besar, karena sit up tidak dapat membakar lemak. Namun sit up berfungsi untuk memahat perut menjadi lebih indah.

    Jadi bagi Anda yang masih memiliki perut buncit, sebaiknya bakar lemak terlebih dahulu dengan latihan kerdio seperti berlari atau jogging, bersepeda dan berenang.

    Cara Melakukan Sit Up

    cara melakukan sit up
    image : www.feelrich.com


    Ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan sebelum memulai latihan sit up:
    • Mintalah bantuan teman jika Anda merasa kesulitan menjaga tumit agar tetap berada diatas lantai.
    • Lakukan pernafasan yang baik yang benar saat melakukan sit up, hembuskan nafas melalui mulit ketika mengangkat badan dan tarik nafas melalui hidung ketika badan turun.
    • Bagi pemula atau yang masih baru memulai sit up, sebaiknya jangan berlebihan dan lakukan hanya beberapa kali saja agar otot tidak tertarik.
    • Setelah perut kuat, Anda dapat menambah variasi dan jumlah repetisi porsi latihan. Namun jangan berlebihan dalam melakukan latihan.
    • Hindari latihan sit up jika Anda didiagnosa terkena osteoporosis, karena menekuk tulang belakang dalam posisi sit-up dapat meningkatkan tekanan pada tulang dan beresiko mengalami stress fracture atau patah tulang yang disebabkan oleh tekanan.


     
    image : wikihow.com

    Cara Melakukan Sit Up yang Baik dan Benar

      1. Langkah awal, tekuk lutut dengan bola kaki dan tumit ditempatkan rata dengan tanah.

      2. Letakkan tangan di atas bahu yang berlawanan, sehingga kedua lengan Anda bersilangan di atas dada, atau di belakang kepala seperti yang terlihat pada gambar diatas. Ini memungkinkan Anda mencapai titik kenaikan sentral. 

      3. Kencangkan otot perut secara lembut dengan menarik pusar ke arah tulang belakang Anda.

      4. Dengan tetap menjaga agar tumit tetap di atas lantai dan jari-jari kaki rata dengan lantai, secara perlahan dan lembut angkat terlebih dahulu kepala, diikuti oleh tulang belikat Anda. Fokuskan mata Anda pada lutut Anda yang ditekuk, sambil mengontraksi otot-otot perut dengan lembut. Tarik tubuh Anda dari lantai sampai Anda mencapai sudut sembilan puluh derajat, atau ketika siku Anda berada di atas, atau melewati lutut.

      5. Tetaplah dalam posisi ini sejenak. Dengan perlahan turunkan kembali tubuh Anda ke atas lantai tetapi cobalah untuk tidak menempelkan punggung ke lantai tetapi sedikit melengkung dengan jarak beberapa centimeter diatas lantai.  

      6. Ulangi langkah 3 sampai 5 untuk melanjutkan latihan. Jika Anda baru memulai latihan sit up, lakukan hanya 2-3 kali saja dan secara perlahan-lahan tingkatkan jumlahnya dari waktu ke waktu, seiring dengan meningkatnya kekuatan tubuh. Semoga Anda juga bisa menurunkan berat badan!

      Variasi Gerakan Sit Up

      Jack Knife Sit Up 
        
       

      Oblique Sit Up



      Bicycle Crunch

      Reverse Crunch


      Kesalahan umum yang sering terjadi saat melakukan sit up
      • Jika Anda memilih menempatkan tangan di belakang kepala saat melakukan latihan sit up, sebaiknya jangan mendorong kepala ke depan saat mengangkat tubuh. Hal ini sering terjadi secara tidak sadar ketika Anda mulai lelah. Pastikan kepala tetap lurus saat berlatih.
      • Jangan mencoba untuk menyentuhkan dahi pada lutut. Karena hal ini dapat memberikan tekanan yang berlebihan pada pungguh bagian bawah.
      • Ketika Anda tidak bisa menjaga agar kaki Anda tetap di atas lantai, biasanya Anda akan menghabiskan tenaga ekstra untuk melakukan sit up. Dan kebanyakan upaya ini mengandalkan kekuatan paha dan bukan perut lagi yang menjadi target latihan. Sehingga Anda tidak akan mendapatkan efek latihan yang maksimal.

        Satu-satunya cara membangun otot adalah dengan memaksa otot melampaui batas daya tahannya. Namun perlu diingat, ketika Anda melakukan banyak sit-up sampai ke titik Anda mulai merasakan sensasi menyengat pada perut, maka Anda sudah berlatih terlalu keras. Sebaiknya segera hentikan karena kondisi tubuh Anda akan mulai memburuk dan Anda tidak akan bisa melakukan sit-up dengan benar.

        Jumat, 06 Februari 2015

        Cara Mengecilkan Pinggul dan Perut Secara Alami

        Cara mengecilkan pinggul dan perut kini dapat Anda lakukan dirumah tanpa harus pergi ke tempat fitnes. Sangat cocok bagi Anda yang memiliki kesibukan padat namun menginginkan bentuk tubuh yang ideal.

        Pinggul merupakan salah satu sendi terbesar yang berguna sebagai penahan berat beban tubuh. Sehingga perlu dilatih untuk memperkuat otot pinggul dan memudahkan dalam melakukan aktivitas sehari-hari tanpa rasa sakit.

        Cara Mengecilkan Pinggul

        Cara Mengecilkan Pinggul

        Pinggul yang besar bisa disebabkan karena adanya tumpukan lemak. Oleh sebab itu cara yang ampuh untuk mengecilkannya adalah dengan olahraga dan menjaha pola makan. Berikut ini beberapa latihan yang dapat memperkuat otot pinggul sekaligus membentuk otot perut yang indah dan kencang.

        Glute Bridge March


        cara mengecilkan pinggul dan perut

        Cara Melakukannya:
        • Rebahkan tubuh dengan posisi telentang
        • Buka tangan ke samping
        • Tekuk kedua kaki hingga pinggul terangkat
        • Angkat kaki kanan ke atas
        • Tahan 2 detik
        • Ganti dengan kaki kiri

        Lunge with Rotation


        cara mengecilkan pinggul dan perut

        Cara Melakukannya:
        • Berdiri tegap dan rileks
        • Genggam dumbell di kedua tangan
        • Langkahkan kaki kiri ke depan
        • Putar tubuh ke kiri
        • Kembali ke posisi semula
        • Ulangi bergantian untuk masing-masing sisi

        Plank with Arm Lift


        Ini adalah latihan menantang yang menargetkan punggung atas, dada, sisi, inti dan glutes.
        cara mengecilkan pinggul dan perut

        Cara Melakukannya:
        • Ambil posisi plank biasa
        • Angkat tangan kiri lurus ke depan
        • Tahan beberapa saat
        • Kembali ke posisi semula
        • Ganti dengan tangan kanan

        Hip-Thigh Raise


        cara mengecilkan pinggul dan perut


        Cara Melakukannya:
        • Rebahkan tubuh dengan posisi telentang
        • Buka tangan ke samping
        • Tekuk kedua kaki
        • Angkat kaki kiri lurus sambil mengangkat pinggul
        • Tahan 2 detik
        • Ganti dengan kaki kanan 

        Reverse Lunge with Single-Arm Press


        cara mengecilkan pinggul dan perut

        Cara Melakukannya:
        • Genggam dumbbell di tangan kiri
        • Secara bersamaan angkat tangan kiri ke atas dan langkahkan kaki kiri ke belakang hingga lutut menyentuh lantai
        • Tahan beberapa saat
        • kembali ke posisi semula
        • Ulangi secara bergantian untuk masing-masing tangan.
        Dengan melakukan beberapa diatas latihan secara rutin, maka pinggul dan perut yang indah bisa Anda dapatkan. Tetap jaga pola makan dengan menghindari makanan yang mengandung lemak dan kalori tinggi agar tubuh tetap langsing.